Kamis, 29 November 2007

.:Cara mudah ngePing:.

Kali ini saya akan berbagi tips, khusus buat pada blogmaster (sebutan buat pembuat blog ato yang punya blog)
tentang automatic ping. Mungkin ada yang udah tahu. Tips ini tingkatannya buat pemula ato nubie.lansung aja deh.
Selama ini para pengguna blogger jika ngeping harus ke situs "pingomatic.com". kemudian memasukan alamat blognya dan rss/optional kemudian ping
tapi gimana jika punya banyak blog, ato nga mau repot kalo tiap hari kunjugi situs tersebut kemudian lakukan ping.

berikut tips untuk melakukannya dengan mudah, misal :
nama situs : aaa bbb ccc
alamat situs : http://abc.blogspot.com
rss situs : http://abc.blogspot.com/atom.xml(bisanya kan begini)

berikut linknya yang tinggal dicopy n paste di url-browser, and klik go. otomatis langsung terping semuanya

||autoping||

silahkan diklik kanan, kemudian copy link location n paster ke wordpad.
silahkan diperhatikan code diatas
1. "?title=aaa+bbb+ccc" ganti dengan "?title=nama+situs+anda"
2. "&blogurl=http%3A%2F%2Fabc.blogspot.com" ganti dengan "&blogurl=http%3A%2F%2Fblogurl-anda.com"
3. "&rssurl=http%3A%2F%2Fabc.blogspot.com%2Fatom. xml" ganti dengan "&rssurl=http%3A%2F%blogurl-anda.com%2Fatom.xml"

jadi karakter
"http://" diganti dengan "http%3A%2F%2F"
"/" diganti dengan "%2F"
" "(spasi) diganti dengan +

silahkan anda buat untuk blog anda, jika anda punya banyak blog. kalo mau lebih mudah bisa langsung dibuatkan tombol book-mark pada browsernya dengan url diatas

ato kalo malas bisa kunjungi ini "autopinger.com" ikuti petunjuknya kurang lebih sama.

untuk yang tingkat lanjutan bisa diotomatisasi dengan "cronjob"

semoga bermanfaat
;D

Tidak ada komentar: